Cara Menampilkan Recent Entries dan Recent Comments di New Blogger


1. Login ke Account blogger kamu
2. Klik link layout untuk masuk ke bagian Template >> Page Element.
3. Klik link Add a Page Element pada bagian dimana kamu ingin recent post muncul.
4. Setelah pop up Chose a Page Element muncul, >> pilih Feed.
Pada bagian Feed URL, Masukkan url feed blog kamu, biasanya formatnya seperti ini: http://namablogkamu.blogspot.com/feeds/posts/default
5. Atur settingan dan klik Save Changes

Untuk Recent Comment juga sama, hanya perlu memasukkan feed url untuk comment blog kamu aja, Feed Url untuk koment blog biasanya seperti ini: http://nama.blogspot.com/feeds/comments/default.

Note: Untuk cara seperti ini, recent post dan comment biasanya tidak langsung update begitu kamu melakukan postingan atau ada yang komen, biasanya butuh waktu beberapa saat untuk update, tap saya coba langsung update seketika.
referensi : isnaini.com

0 comments:

Posting Komentar

Terima kasih sudah berkunjung di blog ini

Followers

 

Revolution Two Church theme by Brian Gardner Converted into Blogger Template by Bloganol dot com | Free Blogger Templates created by The Blog Templates

Facebook

Amar Xaxena is a fan of

Avril LavigneAvril Lavigne
Create your Fan Badge